Fokus Muria - Berikut Bacaan doa Iftitah Lengkap arab, latin dan artinya Dalam Bahasa Indonesia Sehingga Mudah Diamalkan.
Kaum Muslim pasti sudah tidak asing lagi dengan doa Iftitah ialah Hukumnya Sunnah dalam islam, yang artinya orang islam boleh membacanya dan juga boleh tidak membacanya.
Bacaan doa Iftitah dibaca saat sholat tepatnya setelah takbiratul ihram ada doa yang dibaca dalam sholat yakni doa Iftitah.
Baca Juga: Sholawat Nariyah Beserta Artinya, Bahasa Arab dan Latin Lengkap Beserta Keutamaan Membacanya
Artikel ini membahas tentang doa Iftitah Pendek latin arab dan artinya Bahasa Indonesia, Berikut Bacaan Takbiratul Ihram Lengkap.
Berikut ini bacaan doa Iftitah arab, latin dan artinya dalam Bahasa Indonesia.
اللهُ اَكْبَرُ كَبِرًا وَالْحَمْدُ لِلهِ كَشِيْرًا وَسُبْحَانَ اللهِ بُكْرَةً وَاَصِيْلًا . اِنِّى وَجَّهْتُ وَجْهِيَ لِلَّذِيْ فَطَرَالسَّمَاوَاتِ وَالْااَرْضَ حَنِيْفًا مُسْلِمًا وَمَا اَنَا مِنَ الْمُشْرِكِيْنَ . اِنَّ صَلَاتِيْ وَنُسُكِيْ وَمَحْيَايَ وَمَمَاتِيْ لِلهِ رَبِّ الْعَا لَمِيْنَ . لاَ شَرِيْكَ لَهُ وَبِذَ لِكَ اُمِرْتُ وَاَنَ مِنَ الْمُسْلِمِيْنَ
“Allaahu akbaru Kabiraa Walhamdulillaahi Katsiiraa, Wa Subhaanallaahi Bukratan Wa’ashiilaa, Innii Wajjahtu Wajhiya Lilladzii Fatharas Samaawaati Wal Ardha Haniifan Musliman Wamaa Anaa Minal Musyrikiin. Inna Shalaatii Wa Nusukii Wa Mahyaaya Wa Mamaatii Lillaahi Rabbil ‘Aalamiina. Laa Syariikalahu Wa Bidzaalika Umirtu Wa Ana Minal Muslimiin.”
Baca Juga: Sholawat Tibbil Qulub, Arab, Latin, Arti, Manfaatnya dan Keutamaanya
artinya, “Allah Maha Besar dengan sebesar-besarnya, segala puji bagi Allah dengan pujian yang banyak. Maha Suci Allah pada waktu pagi dan petang.
Sesungguhnya aku hadapkan wajahku kepada Allah yang telah menciptakan langit dan bumi dengan segenap kepatuhan atau dalam keadaan tunduk, dan aku bukanlah dari golongan orang-orang yang menyekutukan-Nya.
Sesungguhnya shalatku, ibadahku, hidup dan matiku hanyalah untuk Allah Tuhan Semesta Alam, yang tidak ada sekutu bagi-Nya. Dengan yang demikian itulah aku diperintahkan. Dan aku adalah termasuk orang-orang muslim (Orang-orang yang berserah diri).”
Baca Juga: Lirik Sholawat Allahumma Bariklana Fi Rojaba, Tulisan Arab Latin dan Artinya Bacaan Doa Bulan Rajab
Demikianlah Bacaan doa Iftitah Lengkap arab, latin dan artinya Dalam Bahasa Indonesia Sehingga Mudah Diamalkan.***
Artikel Terkait
Keseruan Selanjutnya: Real Madrid vs Real Sociedad, Performa Terkini Kedua Tim
NILAI Karakter Profil Pelajar Pancasila Demensi Bernalar Kritis dalam Pembelajaran Adalah Begini Ciri-Cirinya
7 Rekomendasi Cerpen Sastrawan Amerika Latin dalam Terjemahan Bahasa Indonesia yang Bisa Kamu Baca
Manchester United: Magis Ten Hag Terbukti Mampu Bangkitkan Setan Merah?
Piala FA: Jadwal Pertandingan Malam ini dan Dini Hari Nanti, Ada Spurs hingga Manchester United
Hitungan Weton Jawa untuk Pernikahan yang Tidak Boleh Menikah Berikut Cara Menghitung Weton Jodoh
Cara Menghitung Weton Jodoh Sandang Pangan Menurut Primbon Jawa Tibo Tinari, Pegat, Pesthi
Perhitungan Jodoh Menurut Weton, Menggunakan Pedoman Neptu dan Nilai Pasaran Berdasarkan Primbon Jawa 2023
Simak Primbon Jawa Menghitung Weton, Menggunakan Neptu Agar Menggetahui Kepribadian dan Watak Anak
Apakah Pasaran Wage Pahing itu Boleh Menikah? Simak Pasangan Weton Ini Dilarang Menikah Menurut Primbon Jawa