Puasa Tingkatkan Imun Tubuh padahal Harus Menahan Lapar, Ternyata Ini Penyebabnya

- Sabtu, 25 Maret 2023 | 19:12 WIB
Puasa Tingkatkan Imun Tubuh padahal Harus Menahan Lapar, Ternyata Ini Penyebabnya (Foto: Freepik.com)
Puasa Tingkatkan Imun Tubuh padahal Harus Menahan Lapar, Ternyata Ini Penyebabnya (Foto: Freepik.com)

Fokus Muria - Menjalani ibadah puasa tentu berkaitan erat dengan kondisi kesehatan tubuh.

Saat puasa kita tidak diperbolehkan untuk mengkonsumsi makanan dan minuman, hal itu tentu berkaitan dengan kesehatan tubuh.

Diketahui bahwa asupan makanan dan minuman sangat penting untuk kesehatan, bagaimana saat puasa?

Baca Juga: Gunung Apa yang Suka Berterima kasih? Inilah Jawaban Tebak-tebakan atau Teka-teki Gunung Suka Berterima Kasih

Menjalani ibadah puasa tentu harus dilakukan dengan sejumlah aturan.

Pasalnya, puasa yang tidak diiringi dengan aturan hanya akan memberi dampak buruk bagi tubuh.

Selain menjadi momen melakukan ibadah, puasa digadang mampu memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh.

Hal tersebut rupanya sudah dituliskan dalam Hadits Ath Thabrani dalam Mu'jam al Awsath.

Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda, "Berpuasalah niscaya kalian akan sehat."

Kalimat tersebut menjanjikan jaminan kesehatan untuk mereka yang menjalankan ibadah puasa.

Baca Juga: 2023: Contoh Undangan Bukber Lucu Kocak Kirim Kata-Kata Undangan Buka Bersama Lewat WA Ramadhan 1444 H

Meski demikian, ada proses yang perlu dipahami dan diterapkan untuk mendapatkan manfaat dari puasa.

Salah satu manfaatnya ternyata berkaitan erat peningkatan imun tubuh.

Dikutip dari laman kemenag.go.id, berikut penjelasannya:

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: kemenag.go.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X